1. SEGERA ACTION.
Orang bilang motivasi tidak akan bertahan lama. Begitu juga dengan mandi, karenanya kami menyarankan Anda melakukannya setiap hari.
-Zig Ziglar.
Motivasi yang diberikan pengusaha atau motivator paling lama hanya bertahan 3 hari dan paling cepat 1 jam. Setelah anda termotivasi maka segeralah detik itu juga ACTION apa yang bisa dilakukan atau kita akan malas kembali.
2. SEGERA MENGHASILKAN.
Setelah anda terjun segera mungkin anda harus mengasilkan "Pecah telor" dan ingat berapa pun hasilnya tidak penting. Karena uang pertama yang anda hasilkan akan membuat anda termotivasi dan ketagihan untuk rupiah selanjutnya.
Jika tidak anda mungkin akan berpikir,
"Apa benar hal ini (bisnis yang sedang dijalankan) bisa menghasilkan?"
Dalam tiga hari jika anda belum menghasilkan semangat anda akan redup dan kemungkinan pada hari ketujuh anda akan berhenti.
3. SEGERA BIKIN RAME.
Keramaian pengunjung selain membuat anda termotivasi tentu keramaian akan mengundang keramaian lagi. Itulah mengapa orang lebih memilih restoran yang ramai ketimbang restoran sepi.
4. SEGERA MEMBUAT KONTEN YANG MEMBUAT KONSUMEN BETAH.
Restoran yang rame belum tentu makanannya enak bisa jadi karena pengaruh marketingnya seperti mengundang artis, memberikan diskon atau hal lainnya yang bisa mengundang ketertarikan pengujunjung.
Setelah mereka tertarik tentu agar restoran kita tetap dikunjungi mereka, kita harus membuat sesuatu yang bikin mereka balik lagi atau betah di tempat anda.
Mulailah Usaha Sejak dini agar apabila kita gagal , kita masih punya banyak waktu untuk bangkit kembali .Tidak ada kegagalan untuk yang ketiga kalinya, kecuali kita tidak belajar dari kegagalan tersebut.
Sekian Artikel 4 Hal yang harus dilakukan Oleh Pengusaha Baru
Belum ada tanggapan untuk "4 Hal Yang Harus Dilakukan Pengusaha Baru"
Post a Comment
Peraturan Berkomentar :
- Komentar tidak boleh mengandung Unsur Sara / Porno
- Usahakan Setidaknya menggunakan Nama / Url dari pada Anonymous
- Dilarang Spam
Terima Kasih .